Tag: kakangsenduk

Ponorogo Tourism

Peduli Korban Erupsi Semeru, Kakang Senduk Galang Dana Bersama Angklung Suryo Pandhowo, Prajegan Dan Komunitas Seni Karso Yudho

Kepedulian masyarakat Ponorogo kepada korban erupsi gunung Semeru, Lumajang, Jawa Timur terus bergelora. Kali ini, Kakang Senduk Kabupaten Ponorogo gaet Angklung Suryo Pandhowo, Prajegan dan komunitas Seni Karso Yudho, Ponorogo galang dana untuk membantu korban musibah tersebut, di Jl. HOS Cokroaminoto, Kamis (9/12/2021). Meski dengan protokol kesehatan yang ketat dan waktu yang terbatas, penggalangan dana…
Read more

Ketat Prokes, Pembekalan Kakang Senduk Berjalan Lancar

Finalis 10 Besar Kakang Senduk Kabupaten Ponorogo menjalani pembekalan materi Duta Wisata selama dua hari (27 Oktober-28 Oktober 2021) di gedung Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Pemerintah Kabupaten Ponorogo. Para finalis dibekali materi mulai dari tata rias, rambut, wajah, tata rias busana pakem, Preliminary, Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Budaya Ponorogo, Publik Speaking hingga bahasa Inggris…
Read more

Calon Kakang Senduk Optimis Jadi Duta Wisata Hebat

Setelah pendaftaran online calon Kakang Senduk Kabupaten Ponorogo ditutup, sebanyak 130 calon Senduk dan 75 Kakang mengikuti tes performance di Gedung Padepokan Reyog, Jl Pramuka No 19 A, Ponorogo, Senin (18/10/2021). Jumlah peserta tersebut dinyatakan lolos setelah memenuhi syarat administrasi pendaftaran secara online. Selanjutnya, pada tes performance akan dipilih sebanyak 25 pasang Kakang dan Senduk…
Read more

Ikuti Virtual Talk Show Dan Webinar Pariwisata Bersama Senduk Ponorogo

[PONOROGO TOURISM WEEK 2021] Halo, Dulur!Dalam rangka meramaikan Hari Pariwisata Dunia, Paguyuban Kakang Senduk Ponorogo menggelar beberapa kegiatan yang berisi Virtual Talk Show dan Webinar Pariwisata. Jadi tetap stay tune dan ikuti kegiatan kami! Jangan lupa saksikan Virtual Talk Show #1 di Live Instagram @kakangsendukponorogo bersama Senduk Anggiya @anggia98 & Senduk Yara @yaranatasya hari ini…
Read more