Tag: paguyuban kakang senduk

Ponorogo Tourism

Inilah Pemenang Kakang Senduk Ponorogo Tahun 2021, Selamat Bertugas

Tantangan berat bakal dipikul para Kakang Senduk Ponorogo Tahun 2021 dalam menjual wisata Ponorogo yang tak hanya dikhususkan pada ajang bergengsi Raka dan Raki Jawa Timur saja. Mereka harus mampu menjadikan wisata Ponorogo lebih baik dan Hebat serta beradab. Kemudian, mampu menjadi wisata sebagai Patron wisata, sesuai pesan Bupati Sugiri Sancoko pada malam Grand Final…
Read more

Calon Kakang Senduk Optimis Jadi Duta Wisata Hebat

Setelah pendaftaran online calon Kakang Senduk Kabupaten Ponorogo ditutup, sebanyak 130 calon Senduk dan 75 Kakang mengikuti tes performance di Gedung Padepokan Reyog, Jl Pramuka No 19 A, Ponorogo, Senin (18/10/2021). Jumlah peserta tersebut dinyatakan lolos setelah memenuhi syarat administrasi pendaftaran secara online. Selanjutnya, pada tes performance akan dipilih sebanyak 25 pasang Kakang dan Senduk…
Read more

Covid19, Hari-Hari Berat Bagi Seniman Panggung

Di masa pandemi Covid19, hampir seluruh sektor industri kesenian dan budaya yang melibatkan panggung, mati suri. Menghadapi keadaan itu, Agra Hadi Abdurrachman seorang aktivis kesenian asal Kabupaten Ponorogo, membuat terobosan baru yaitu membaca puisi seorang diri dengan mendatangi akringan dan tempat duduk yang disediakan di Jl. HOS Cokroaminoto, Selasa (03/08/2021). Agra, sapaan akrab aktivis puisi…
Read more

Jadi Duta Vaksin Polres Ponorogo, Kakang Senduk Ponorogo Ajak Masyarakat Ikut Program Pemerintah Dalam Upaya Memutus Rantai Virus Covid19

Pandemi Covid19 bukanlah hal yang lucu atau sesuatu yang di ada-adakan. Secara medis dengan jelas virus mematikan ini memang nyata keberadaannya. Demi meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya penanggulangan virus berbahaya ini, Kepolisian Resor (Polres) Ponorogo gandeng Kakang Senduk Ponorogo ajak generasi milenial untuk sadar vaksin. Dan kali ini, Kakang Eka Pria dan Senduk Dewi Sekartaji…
Read more

Dukung Perwakilan Ponorogo Untuk Menjadi Raka Raki Favorit Dalam Pemilihan Duta Wisata Raka Raki Jawa Timur 2021

Halo dulur !Ayo dukung perwakilan Ponorogo untuk menjadi Raka Raki Favorit dalam Pemilihan Duta Wisata Raka Raki Jawa Timur 2021. Video voting sudah ada di instagram @rakaraki_jatim Cara nya : Share video Kakang Farid dan Senduk Juwita yang ada di instagram @rakaraki_jatim pada instastory kalian, atau bisa juga dengan share malalui DM kepada teman-teman kalian.…
Read more

Paguyuban Kakang Senduk Ponorogo, Bantu APD Untuk RS Muhammadiyah

Ponorogo – Paguyuban Kakang Senduk Ponorogo, berhasil kumpulkan jutaan rupiah donasi untuk atasi pandemi Covid-19. Hasil donasi tersebut disalurkan kepada rumah sakit Muhammadiyah berupa alat pelindung diri (APD) untuk tenaga medis yang tengah berjibaku dalam penanganan langsung Corona-covid19. Wicky Rivalino Ketua Umum Paguyuban Kakang Senduk Ponorogo mengatakan pihaknya sudah memulai pengumpulan donasi tersebut sudah sejak…
Read more