Tag: masjid tegal sari

Ponorogo Tourism

Kembangkan Potensi Tegalsari, Disbudparpora Gelar Rapat Koordinasi

Disbudparpora Ponorogo menggelar rapat koordinasi dengan pengelola wisata Tegalsari di Balai Desa Tegalsari, Jetis Ponorogo. Minggu (18/03/2024). “Jadi maksud dan tujuan kami hadir di sini adalah untuk melakukan rapat koordinasi terkait rencana pembuatan paket wisata di Tegalsari,” ungkap Tini Fifiyantini, Kabid Pemasaran & Ekraf Disbudparpora. Sementara itu, Shandy dari tim Ekosistem Pariwisata menjelaskan, potensi wisata…
Read more

Diskusi Kertas Gedog, Titik Awal Kebangkitan Literasi Di Tegalsari

Tegalsari merupakan salah satu desa di Ponorogo yang kaya akan khazanah budaya. Salah satu kekayaan yang dimiliki oleh Tegalsari adalah tradisi pembuatan kertas yang telah ada sejak abad 18 lalu sebagai media untuk penyalinan kitab. Kertas dari Tegalsari tersebut dikenal dengan kertas gedog yang terbuat dari pohon glugu atau dluwang/daluwang. Berkaca akar sejarah yang sangat…
Read more

Resmi Dibuka, Inilah Rangkaian Acara Peringatan Haul K.H. Ageng Muhammad Besari

Kang Bupati Sugiri Sancoko secara resmi membuka Haul Tegalsari ditandai dengan penabuhan bedug yang disaksikan jamaah yang hadir di komplek Masjid Jami’ Tegalsari, Jetis, Ponorogo, Rabu (31/05/2023). Pembukaan Haul ke-276 Kyai Ageng Muhammad Besari sekaligus Haul Kyai Khotib Anom & Kyai Nur Shodiq Al-Hafidz diawali dengan majelis dzikir maulidurrosul SAW dan diakhiri dengan pengajian bersama…
Read more

Tari Sufi, Eksis Di Bumi Reyog

Masyarakat Ponorogo yang memiliki masyarakat mayoritas Islam yang terus kompak menjaga warisan asli berupa Reyog, juga sangat terbuka dengan seni tari lainnya. Salah satunya tari Sufi yang merupakan asli Thoriqoh yang sangat berkembang di Negara Islam di belahan dunia. Hal itu bisa terlihat pada saat penyambutan Delegasi Maroko sekaligus Diplomat Investor and the Chairman and…
Read more

Delegasi Maroko Berziarah Ke Makam Tegalsari

Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko dan pihak terkait ajak Delegasi Maroko sekaligus Diplomat Investor and the Chairman and the President of Group of Development, Technologies and Construction Companies (GDTC) HEH Sharif Moulay Sidi Al Sultan Ahmad Bin Zuhir Bin Mohammad Bin Jaber Al Natour berziarah ke makam Kiai Ageng Muhammad Besari Tegalsari usai penandatanganan Memorandum Of…
Read more

Halaman Masjid Tegalsari Telah Siap 100 Persen, Jama’ah Leluasa Jaga Jarak

Masjid Tegalsari, Desa Tegalsari, Kecamatan Jetis, Kabupeten Ponorogo pada bulan suci Ramadhan selalu menjadi jujugan bagi umat Islam. Hal itu disebabkan karena masjid yang didirikan tokoh penyebar Islam, yang masyur sebagai Wali Allah, Almagfurlah Kiai Ageng Hasan Besari, memiliki beberapa keutamaan. Di masa pandemi Covid19 yang masih berlangsung, tentu pembatasan jumlah jama’ah baik yang berziarah…
Read more

Menjelang Ramadhan, Bupati Sugiri Ziarah Kubur

Menjelang bulan Ramadhan tentunya budaya nyekar (tabur bunga) pada saat ziarah kubur menjadi rutinitas warga Kabupaten Ponorogo. Dalam melaksanakan kegiatan rutin tersebut, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko bersama para Kiai besar Ponorogo hingga Kiai Besar Jawa Timur melakukan ziarah kubur ke dua makam tokoh penting di bumi Reog, yakni makam Batoro Khatong, Setono dan Makam Kiai…
Read more

Kiai Nur Shodiq Al Hafidz Tegalsari

Ponorogo – Makam Kiai Nur Shodiq Al Hafidz, Tegalsari, Kabupaten Ponorogo yang terletak 50 meter di barat komplek makam Kiai Ageng Muhammad Besari sebelum Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) sering dikunjungi peziarah. Makam adik kandung Kiai Ageng Muhammad Besari itu juga disakralkan. Kicuk Dzurriah, mengatakan dari cerita tutur-tinular dari para eyangnya Kiai Nur Shodiq dalam…
Read more